Derby Merseyside akan tersaji di Goodison Park, Sabtu atau Minggu (08/01) dini hari WIB. Liverpool mendapatkan bekal tujuh laga tanpa terkalahkan di liga jelang melakoni laga tersebut. Sementara itu, Everton juga tak terkalahkan dalam tiga laga terakhirnya, termasuk saat menahan imbang tamunya yang perkasa, Manchester City.
Dalam penilaian Carragher, Everton memiliki pertahanan yang kokoh saat ini. Namun, ia yakin Sturridge bakal bisa menembus kokohnya benteng skuat asuhan Roberto Martinez tersebut.
"Lini pertahanan Everton bermasalah musim ini. Namun saya rasa setelah kembalinya John Stones, ada sedikit perbaikan di lini tersebut. Namun, kembalinya pemain itu akan menjadi sia-sia dengan kembalinya Daniel Sturridge - striker terbaik Inggris saat ini," ujar Carragher pada Sky Sports.
Mantan bek Timnas Inggris ini menambahkan, kembalinya Sturridge sanggup meningkatkan moral para penggawa Liverpool.
"Kembalinya Sturridge menjadi sokongan moral yang luar biasa (bagi skuat Liverpool). Dan dengan kembalinya Raheem Sterling ke posisi aslinya bersama Philippe Coutinho dan Adam Lallana, performanya akan sangat menarik untuk disaksikan," seru Carragher. [initial]
Baca Juga:
- Preview: Everton vs Liverpool, Bukan Sekadar Derby
- Gerrard Tak Sabar Jalani Derby Merseyside Terakhirnya
- Torres: Suarez Lakukan Kerja Kotor di Barcelona
- Legenda LFC, Carragher Pilih Beli Tiket Semusim Old Trafford
- Martinez Minta Everton Beri Kenangan Buruk di Derby Terakhir Gerrard
- Girang Lolos Piala FA, Skuat Liverpool Joget di Ruang Ganti
- Mignolet Anggap Kemenangan Derby Lebih Vital Timbang Clean Sheet
- Mignolet Sebut Liverpool Siap Hadapi Derby
- Rodgers Yakin Fans Everton Senang Lihat Gerrard Hengkang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Kesulitan Prediksi Pemenang Derby Merseyside
Liga Inggris 6 Februari 2015, 22:41
-
Carragher Yakin Sturridge Bakal Teror Pertahanan Everton
Liga Inggris 6 Februari 2015, 22:15
-
Torres: Suarez Lakukan Kerja Kotor di Barcelona
Liga Spanyol 6 Februari 2015, 21:19
-
Gerrard Tak Sabar Jalani Derby Merseyside Terakhirnya
Liga Inggris 6 Februari 2015, 19:23
-
Preview: Everton vs Liverpool, Bukan Sekadar Derby
Liga Inggris 6 Februari 2015, 15:01
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR