Seperti kebanyakan pemain muda Chelsea, Chalobah yang sudah berada di klub sejak berusia 10 tahun harus rela menjalani masa peminjaman keluar. Chalobah sendiri akhirnya harus rela dipinjamkan ke Middlesbrough, Burnley dan juga Napoli sebelum kembali pada musim ini dan mendapatkan debut saat melawan Leicester City.
Ya, Chalobah akhirnya mengakhiri penantian debut yang selalu dia idamkan saat Chelsea melawan Leicester City di EFL Cup.
"Saya tak memiliki keraguan. Saya telah menyiapkan untuk ini (debut) dalam waktu yang lama. Saya telah mengatakan pada diri sendiri saat kesempatan datang, saya harus mengambilnya. Saya telah mencoba untuk melakukan yang terbaik dan melakukan segalanya yang saya bisa untuk bisa masuk dalam tim," ujarnya.
"Ini adalah skuat yang benar-benar kuat. Menjadi salah satu pemain termuda yang bisa anda lakukan adalah mencoba untuk meningkatkan diri setiap hari. Pelatih memberi saya keberanian dan semua yang bisa saya lakukan adalah bekerja dan melihat apa yang terjadi," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel: Hazard Bukan Pemain Yang Cool
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 18:01
-
Chelsea dan Liverpool Terus Pantau Cavani
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 14:33
-
Chelsea Ungkap Harga Batshuayi ke Milan
Liga Italia 10 Oktober 2016, 14:24
-
Chalobah Yang Tak Pernah Ragu Bakal Debut di Chelsea
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 13:15
-
Milan Tertarik Datangkan Michy Batshuayi
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 11:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Leeds 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 15:39
-
AC Milan dan Pola Mencetak Gol dari Shot on Target Pertama
Liga Italia 7 Januari 2026, 15:36
-
Proliga 2026 Segera Dimulai, Pontianak Jadi Tuan Rumah Seri Pertama
Voli 7 Januari 2026, 15:27
-
Duel Antarlini Persib Vs Persija di BRI Super League: Sengit di Setiap Posisi
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 14:52
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR