
Bola.net - Rumor ketertarikan Chelsea terhadap Nico Williams nampaknya bukan sekedar isapan jempol belaka. The Blues diberitakan siap berinvestasi untuk merekrut winger Athletic Bilbao tersebut.
Williams merupakan salah satu rising star di skuat Athletic Bilbao. Sang winger menjadi salah satu pemain paling berbahaya di lini serang Los Leones.
Winger Timnas Spanyol itu dilaporkan menarik perhatian sejumlah klub top Eropa. Chelsea menjadi salah satu tim yang dikabarkan berminat untuk mengamankan jasa sang winger.
Pakar transfer Eropa, Rudy Galetti melaporkan bahwa Chelsea benar-benar serius ingin mendatangkan Williams. Mereka siap berinvestasi untuk merekrut sang winger.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Sudah Setahun Dipantau

Menurut laporan tersebut, Chelsea punya niatan yang serius untuk mengamankan jasa Williams di musim panas nanti.
Chelsea disebut sudah mengamati aksi sang winger sejak tahun lalu. Pemandu bakat Chelsea rutin menonton pertandingan Bilbao secara langsung.
Chelsea dikabarkan terkesima dengan penampilan adik Inaki Williams tersebut. Sehingga mereka berminat untuk mengamankan jasanya di musim panas nanti.
Siap Berinvestasi

Laporan yang sama mengklaim bahwa Chelsea siap mengucurkan dana besar untuk mengamankan jasa Williams.
Sang winger baru meneken kontrak baru di Bilbao dalam beberapa bulan yang lalu. Namun klausul rilisnya dikabarkan ada di angka 50 juta Euro.
Chelsea dilaporkan siap mengeluarkan uang tersebut untuk mengamankan jasa sang winger.
Pengganti Sterling

Menurut laporan tersebut, Chelsea punya alasan kuat untuk mengamankan jasa Williams.
Mereka berencana untuk merekrtu sang winger karena Raheem Sterling kemungkinan besar akan cabut di musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(Rudy Galetti)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Bakal Seriusi Transfer Nico Williams
Liga Inggris 16 Maret 2024, 15:00
-
Lagi Cari Striker Baru, MU Disarankan Balikan dengan Sang Mantan
Liga Inggris 14 Maret 2024, 21:49
-
Saingi MU, Chelsea Juga Kejar Jules Kounde
Liga Inggris 14 Maret 2024, 18:02
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR