Bola.net - - Thibaut Courtois meminta untuk segera bangkit dan melupakan kekalahan yang baru saja mereka alami dari .
Bertandang ke Vicarage Road untuk laga lanjutan Premier League semalam, sang juara bertahan secara mengejutkan justru menelan kekalahan telak 1-4.
Eden Hazard berhasil menyamakan kedudukan setelah gol penalti Troy Deeney di babak pertama, namun The Hornets menyengat balik via aksi Daryl Janmaat, Gerard Deulofey, dan Roberto Pereyra.
The Blues pun resmi menelan dua kekalahan beruntun di liga domestik, usai sebelumnya juga takluk oleh Bournemouth di kandang sendiri.
Courtois pun menyerukan semangat bangkit di Chelsea.
Thibaut Courtois
"Saya kira kami bermain bagus melawan Arsenal, ketika menghadapi mereka usai tahun baru, meski kami kemasukan gol di menit akhir," tutur Courtois menurut Goal International.
"Sulit untuk mendapatkan hasil positif mengingat kami dua kali kalah dan kami harus segera menemukan kembali form terbaik dan bermain lebih bagus."
"Kami akan menjalani bulan yang sulit dan kami harus meraih poin, Liga Champions juga akan segera bergulir dan kami harus terus bekerja keras."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Enrique, Redknapp Sarankan Chelsea Ganti Conte dengan Howe
Liga Inggris 6 Februari 2018, 23:39
-
Sebuah Pekan Yang Tidak Menyenangkan Bagi Giroud
Liga Inggris 6 Februari 2018, 21:02
-
Chelsea Segera Tunjuk Enrique Gantikan Conte
Liga Inggris 6 Februari 2018, 20:03
-
Bos Watford Tak Tahu Bakal Seperti Apa Masa Depan Deulofeu
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 16:00
-
Lineker: Barca Akan Eliminasi Chelsea di Liga Champions
Liga Inggris 6 Februari 2018, 15:40
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR