Bola.net - - Saga transfer Willian nampaknya akan segera berakhir. Pemain Chelsea itu dikabarkan akan segera bergabung dengan Manchester United setelah Chelsea menerima tawaran setan merah.
Rumor ketertarikan Manchester United pada Willian ini sudah berlangsung semenjak dua tahun yang lalu. Jose Mourinho yang membawa Willian ke Inggris dikabarkan ingin mantan anak asuhnya itu menyusul jejaknya ke Manchester United.
Namun upaya United untuk mendatangkan Winger asal Brasil itu selalu gagal. Baik Chelsea maupun sang pemain selalu enggan menerima tawaran setan merah itu dalam dua tahun terakhir.
Namun dilansir dari Tuttosport, usaha MU itu akhirnya membuahkan hasil. Sang pemain kabarnya sudah sepakat untuk bergabung dengan setan merah dalam waktu dekat ini.
Bukan Prioritas

Pada awalnya WIllian ingin pindah ke Spanyol, di mana Barcelona dikabarkan meminati jasanya. Namun Las Azulgrana sendiri baru-baru ini membeli Malcom yang memiliki posisi yang sama dengan dirinya sehingga kepindahannya dipastikan batal.
Dengan kegagalan transfer tersebut, Willian kabarnya mulai membuka diri untuk tawaran Manchester United itu sehingga ia bersedia untuk pindah ke Old Trafford pada musim panas ini.
Mahar Besar

Laporan itu menyebut Setan merah membayar uang sebesar 66 juta pounds untuk Willian. Tawaran ini kabarnya diterima baik oleh pihak Chelsea yang tengah membutuhkan dana untuk merombak tim mereka.
Namun nilai itu masih berpotensi untuk meningkat lagi karena ada beberapa klausul tambahan dalam kesepakatan transfer itu sehingga nilai transfernya bisa naik lebih besar lagi.
Pembelian ke Empat

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Hazard, Madrid Harapkan Isco Bersinar
Liga Spanyol 28 Juli 2018, 19:49
-
Chelsea Bakal Coba Gaet Vecino Dari Inter
Liga Italia 28 Juli 2018, 17:37
-
Hugo Lloris Dinilai Tidak Layak Untuk Real Madrid
Liga Spanyol 28 Juli 2018, 13:44
-
Ini Siasat Terakkhir Maurizio Sarri Untuk Pertahankan Eden Hazard
Liga Inggris 28 Juli 2018, 13:20
-
Chelsea Lepas Willian ke Manchester United?
Liga Inggris 28 Juli 2018, 12:55
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR