Sebelumnya, Chelsea disebut telah memberi tawaran senilai 57 juta pounds. Namun permohonan tersebut masih ditolak karena pihak Everton minta tebusan 75 juta pounds untuk pemain dari Belgia tersebut.
Dengan pengajuan proposal kedua ini, Conte percaya bisa memulangkan Lukaku ke Stamford Bridge. Pasalnya, Lukaku sendiri telah memberikan kabar pada rekannya di Chelsea, ingin kembali ke sana setelah hengkang pada 2014 silam.
Kedatangan Lukaku diduga akan menjadi pengganti Diego Costa karena penyerang utama The Blues tersebut, dalam beberapa hari terakhir santer dikabarkan akan kembali ke Atletico Madrid dengan mahar pembelian senilai 40 juta pounds.
Musim lalu, Lukaku mencetak 25 gol dari 46 penampilan. Jika transfer ke Chelsea terwujud, ia akan bermain dengan kompatriotnya yakni Eden Hazard, Michy Batshuayi, dan Thibaut Courtois musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Zidane Untuk Seorang Hazard
Liga Spanyol 31 Juli 2016, 21:05 -
Conte Tak Bisa Pastikan Masa Depan Costa
Liga Inggris 31 Juli 2016, 17:01 -
Cetak Dua Gol ke Gawang Chelsea, Zidane Puji Marcelo
Liga Spanyol 31 Juli 2016, 12:41 -
Chelsea Siap Tebus Romelu Lukaku 60 Juta Pounds
Liga Inggris 31 Juli 2016, 11:29 -
Kalahkan Chelsea, Pelatih Real Madrid Puas
Liga Spanyol 31 Juli 2016, 10:59
LATEST UPDATE
-
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23 -
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR