Setan Merah resmi mendatangkan Shaw dari Southampton dengan bandrol mencapai 31,5 juta Pounds pekan kemarin. Transfer itu pun menjadikan pemain berusia 18 tahun itu sebagai pemain muda termahal dalam sejarah sepakbola.
Shaw sendiri memang bukan pemain biasa. Musim lalu ia bermain cemerlang bersama Soton. Penampilannya itu bahkan berbuah pemanggilan ke Timnas Inggris yang berlaga di Piala Dunia 2014.
Cole sendiri sejatinya mengaku cukup kaget Setan Merah harus membelinya dengan harga mahal. Walau demikian, ia mengaku pemian yang berposisi sebagai bek kiri tersebut bakal berkembang menjadi pemain bagus di Old Trafford.
"Dia akan menjadi pemain yang sangat bagus. Dia terus berkembang. Dia akan menjadi pemain yang bagus," tutur mantan bomber MU di era 90an ini pada Daily Star. [initial]
Sudah Baca?
- Cole: Shaw Dibeli Mahal Karena Dia Pemain Inggris
- United Gaet Luke Shaw, Evra Digelitik Juve
- Shaw: MU Tempat Ideal Untuk Kembangkan Karir
- Neville: Beri Shaw Waktu, Ia Akan Melesat!
- Yorke: Shaw Investasi Bagus untuk United
- Rooney Sambut Kedatangan Shaw
- Shaw Tak Sabar Berguru Kepada Evra
- United Resmi Dapatkan Luke Shaw
- Giggs Sambut Kedatangan Shaw
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man United Siapkan 80 Juta Pound Untuk Vidal dan Sanchez?
Liga Inggris 30 Juni 2014, 22:00
-
'Van Gaal Akan Bawa United Raih Titel EPL'
Liga Inggris 30 Juni 2014, 21:15
-
Nistelrooy Yakin Van Gaal Tak Akan Berlibur Usai Piala Dunia
Liga Inggris 30 Juni 2014, 21:11
-
Scholes: Manchester United Harus Datangkan Toni Kroos
Liga Inggris 30 Juni 2014, 20:55
-
Cole Yakin Shaw Akan Bersinar Bersama United
Liga Inggris 30 Juni 2014, 20:26
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR