Pemain 32 tahun tersebut dilaporkan tengah membahas kontrak baru di PSG, yang akan berakhir pada 2017 mendatang. Meskipun raksasa Prancis tersebut dikatakan ingin mempertahankan Silva, namun hingga saat ini belum ada kesepatakatan tercapai.
Menurut laporan Tuttomercatoweb, situasi ini digunakan Chelsea untuk mengajak Silva datang ke Stamford Bridge.
Pada musim panas kemarin, pelatih Chelsea Antonio Conte sudah mendatangkan David Luiz dari PSG dengan harga 30 juta pounds. Namun demikian, pertahanan The Blues belum kokoh seperti yang diharapkan.
Conte sebenarnya masih mengharapkan bek Juventus, Leonardo Bonucci, pada bursa transfer musim dingin nanti. Namun klub asal Italia tersebut diperkirakan akan minta tebusan senilai 50 juta pounds. Maka, Silva dinilai sebagai opsi yang tepat demi harga yang lebih terjangkau. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Faktor Keluarga, Bonucci Sulit ke Chelsea
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 14:36
-
Batshuayi Siap Perjuangkan Nasibnya di Chelsea
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 14:20
-
Garcia: Chelsea Sudah Jadi Musuh Bebuyutan Liverpool
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 13:00
-
Ballack: Bonucci Akan Jadi Rekrutan Bagus untuk Chelsea
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 12:20
-
Begovic: Conte Perhatikan Semua Detail
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 10:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR