Winger asal Belgia tersebut tampil istimewa di musim 2014-15 kemarin. Ia bahkan mampu membawa Chelsea jadi juara. Sayang di musim berikutnya performanya merosot drastis.
Namun jelang musim 2015-16 berakhir, Hazard sepertinya sudah sedikit menunjukkan kemajuan. Ia mulai bisa tampil cukup bagus. Namun menurut Conte, performanya masih belum cukup bagus.
Menurut laporan The Times, Conte pun akhirnya meminta Hazard untuk membentuk dan membuat tubuhnya lebih berisi. Ia memintanya melakukan itu agar pemain berusia 25 tahun itu bisa tampil sesuai kemampuan terbaiknya.
Selain itu, ada satu hal lagi yang menyebabkan Conte meminta Hazard melakukan itu. Ia sudah melihat permainan sang winger musim lalu dan menyadari bahwa Hazard kadang terlalu mudah kehilangan bola setelah beradu fisik dengan pemain lawan.
Apa yang diinstruksikan Conte itu berbeda dengan apa yang ia instruksikan pada pemain Chelsea yang lain. Sebelumnya ia dikabarkan telah meminta John Terry cs untuk berdiet. Mereka tak boleh memakan pizza usai laga, minum minuman bersoda ataupun mengkonsumsi brown sauce dan saus tomat. [initial]
Baca Juga:
- Prediksi Watford vs Chelsea 20 Agustus 2016
- Data dan Fakta Premier League: Watford vs Chelsea
- Conte: Suporter Chelsea Fantastis
- Fabregas Diklaim Takkan Dapat Menit Bermain di Madrid
- Mendes Tawarkan James ke Arsenal dan Chelsea
- Dihantam Costa, Kiper West Ham: Untung Kaki Saya Tak Apa!
- Costa Merasa Beruntung Dicintai Suporter Chelsea
- Conte Segera Datangkan Diego Lopez dari Milan
- Tinggalkan Chelsea, Remy Bisa Tuju Palace
- Loic Remy Masuk Dalam Radar Villarreal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kiper Timnas Portugal Akan Gabung Chelsea
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 19:42
-
Cesc Fabregas Balik Lagi ke Arsenal?
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 19:13
-
Diberi Kebebasan Untuk Menyerang, Shaw Enjoy
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 18:54
-
Conte Instruksikan Hazard Untuk Bikin Tubuhnya Lebih Berisi
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 18:34
-
Prediksi Watford vs Chelsea 20 Agustus 2016
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR