Pada laga tersebut, untuk kedua kalinya Fabregas tak bermain sebagai starter di dua laga awal Chelsea. Bila pada laga pertama Fabregas tak bermain, di laga kedua Conte memasukkannya untuk menggantikan Nemanja Matic.
Tampil selama kurang lebih 15 menit, Fabregas tampil gemilang dan terlibat dalam dua gol kemenangan Chelsea yang dicetak Michy Batshuayi dan Diego Costa.
"Kita semua tahu Fabregas. Dia pemain hebat dengan teknik hebat, dengan umpan bagus dan seorang pemberi assist yang bagus," ujarnya.
"Saya membuat pergantian karena pada momen itu saya ingin lebih berkualitas dan saya melihat Watford berpikir hanya untuk mempertahankan gol mereka," sambungnya.
"Saya senang dengan sikapnya. Dia bekerja keras selama sesi latihan untuk menunjukkan dia layak bermain. Saya ingin melihat ini, bahwa semua pemain menunjukkan dia layak bermain sejak awal," tambahnya.
"Saya seorang pelatih yang sangat bahagia saat saya melihat komitmen ini. Bila anda memiliki banyak pemain berpikir tentang tim dan bukan dirinya sendiri, itu penting. Situasi ini terjadi di Chelsea," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard: Mentalitas Juara Chelsea Sudah Kembali
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 20:39
-
Chelsea Coba Rayu Mandzukic Hengkang dari Juventus
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 18:18
-
Chelsea Kini Inginkan Chiellini
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 15:49
-
Prediksi Juara Premier League Menurut Antoine Griezmann
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 07:00
-
Conte Lagi-lagi Puji Sikap dan Kualitas Fabregas
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 06:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR