The Blues memang dituntut berbenah setelah musim lalu terpuruk terjerembab di papan tengah. Musim lalu, The Blues -yang merupakan juara bertahan- finish di posisi 10 klasemen.
Era baru bersama Antonio Conte pun telah dimulai. The Blues ditargetkan mengembalikan nama besar mereka di Premier League, terlebih karena mereka tak bermain di kompetisi Eropa musim ini.
"Sebagai pemain dan pelatih dari klub sebesar Chelsea, target-targetnya sudah sangatlah jelas. Anda tak bisa lari dari itu. Target-targetnya sama, berjuang untuk menang atau berjuang sampai akhir untuk menang," tegas pelatih asal Italia tersebut.
"Dan juga penting bagi fans untuk melihat gairah kami. Setelah sepekan, saya sangat senang karena saya sudah menemukan atmosfer dan sikap yang bagus antara para pemain. Ini sangat penting untuk dimiliki, kami sedang bekerja sangat keras," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic Sambut Kante Dengan Pujian
Liga Inggris 26 Juli 2016, 22:35
-
Pedro: Messi Terbaik, Tapi Hazard Punya Kualitas
Liga Inggris 26 Juli 2016, 19:45
-
Video: Malunya Courtois Kena Panenka Bintang NBA
Open Play 26 Juli 2016, 16:59
-
Ini Permintaan Khusus Moses untuk Conte
Liga Inggris 26 Juli 2016, 15:41
-
Empat Bomber untuk Chelsea Sebagai Alternatif Lukaku & Morata
Editorial 26 Juli 2016, 15:36
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR