Bermain di ajang EFL Cup, Conte memang mengubah beberapa komposisi dari skuat utamanya. Conte memenuhi janji untuk memberi kesempatan pada pemain muda untuk tampil sebagai starter, dan dia memainkan Ola Aina dan Nathaniel Chalobah sejak menit pertama.
Usai pertandingan, Conte pun memuji semangat dan pemahaman yang ditunjukkan dua pemain mudanya itu. Namun dirinya menolak untuk berbicara lebih lanjut karena lebih memilih berbicara tentang tim.
"Saya lebih memilih untuk selalu berbicara tentang tim secara keseluruhan, tapi saya pikir kejuaraan ini sangat penting untuk memeriksa perkembangan para pemain muda. Kami memiliki pemain muda yang bagus dan mereka perlu bermain," ujarnya.
"Saya pikir para pemain muda bermain bagus dengan intensitas yang tepat dan konsentrasi. Saat anda kalah, itu normal untuk melihat hal-hal buruk, tapi malam ini saya menemukan banyak hal positif," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp Minta Mourinho Berhenti Mengeluh
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 21:05
-
Barcelona Jadikan Cuadrado Alternatif Berikutnya
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 15:37
-
10 Pembelian Terbaik Chelsea Pada Era Abramovich
Editorial 27 Oktober 2016, 15:28
-
Noble: Moses Terlihat Menikmati Bermain Untuk Conte
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 14:40
-
Gladbach Ingin Perpanjang Masa Peminjaman Christensen
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 14:17
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR