Bola.net - - Manajer Chelsea, Antonio Conte menyatakan bahwa ia tak akan mengganti taktik seandainya Manchester United ternyata menurunkan bomber Lukaku dalam partai final Piala FA, Sabtu (19/5) malam nanti.
Lukaku sudah absen membela United dalam tiga laga terakhir karena cedera engkel. Namun kini Lukaku sudah kembali berlatih bersama tim dan berpeluang tampil kala United menantang Chelsea.
"Kami tak akan berubah. Juga karena, saya ulangi, Anda tak mengubah rencana Anda atau mempersiapkan rencana Anda untuk satu pemain," ujar Conte dalam konferensi pers seperti dikutip Sportsmole.
"Anda mempersiapkan rencana Anda untuk tim secara keseluruhan. Jika Lukaku tak bermain, itu berarti mereka memiliki striker penting lain, Marcus Rashford contohnya, yang bisa bermain," tambahnya.
Di musim pertamanya bersama United usai digaet dari Everton pada musim panas tahun lalu, Lukaku sudah mencetak total 26 gol di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Yakin Belgia Bisa Juara Piala Dunia 2018
Piala Dunia 19 Mei 2018, 21:55
-
Vialli: Kans Chelsea vs MU 50:50
Liga Inggris 19 Mei 2018, 21:00
-
Chelsea Terpuruk, Conte Ogah Jadi Kambing Hitam Sendiri
Liga Inggris 19 Mei 2018, 19:45
-
Rashford: Lawan Chelsea di Final Tidak Pernah Mudah
Liga Inggris 19 Mei 2018, 18:30
-
Hazard Tak Mau Jadi Egois Untuk Dapat Ballon D'Or
Liga Inggris 19 Mei 2018, 18:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR