Bola.net - - Francis Coquelin mengatakan bahwa menjuarai Piala FA musim lalu memiliki arti penting dalam perjalanan menjelang musim kompetisi mendatang.
Gunners hanya mampu finish di posisi lima klasemen akhir Premier League 16/17. Mereka juga kalah memalukan dari Bayern Munchen di babak 16 besar Liga Champions, yang kemudian memancing munculnya desakan pada Arsene Wenger untuk mundur.
Namun pria Prancis itu membuat klub mencatatkan prestasi positif di akhir musim. Arsenal sukses memenangkan Piala FA dengan mengalahkan Chelsea, sang juara liga, di partai final.
Arsenal Mengangkat Trofi FA Cup
"Kami menjalani musim yang sulit sebelumnya, namun kami mampu menutupnya dengan catatan positif, Piala FA benar-benar masif untuk semua orang," tutur Coquelin menurut Mirror.
"Untuk tim, fans, dan juga klub. Itu akan jadi modal bagus untuk memulai musim depan, kami finish dengan catatan bagus dan sekarang kami akan fokus untuk semua pertandingan yang sudah menanti."
Arsenal tengah berada di Tiongkok untuk menjalani tur musim panas mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coquelin: Arsenal Fokus Hadapi Musim Depan
Liga Inggris 18 Juli 2017, 19:20
-
Lacazette Diyakini Bakal Tetap Moncer di Arsenal
Liga Inggris 18 Juli 2017, 18:57
-
Selamat Datang di Turin, Wojciech Szczesny
Liga Italia 18 Juli 2017, 17:06
-
Coquelin: Piala FA Masif untuk Arsenal
Liga Inggris 18 Juli 2017, 15:30
-
Coquelin: Jangan Bandingkan Lacazette dengan Wright
Liga Inggris 18 Juli 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR