Bola.net - - Thibaut Courtois meminta untuk terus bekerja keras, meski mereka terus meraih momentum kemenangan dan duduk di puncak klasemen sementara Premier League.
The Blues mempertahankan posisi di peringkat satu liga Inggris, usai menang telak 3-1 atas Manchester City asuhan Josep Guardiola di Etihad pekan lalu.
Courtois, yang kini cuma kemasukan dua gol dalam delapan pertandingan terakhir, mengatakan bahwa hasil tersebut amat positif untuk mental timnya, namun ia meminta mereka untuk terus bekerja keras.
"Organisasi tim kami amat bagus, kami tahu apa yang harus kami lakukan," tutur Courtois pada Express.
"Kami sudah berlatih selama delapan atau sembilan pekan di sistem yang kami mainkan sekarang. Bahkan jika anda fleksibel, masih amat penting untuk mengetahui bagaimana sistem yang ada bekerja dengan amat baik."
"Ini adalah ujian melawan tim yang ada di belakang kami di klasemen sebelumnya. Namun kami harus terus bekerja keras. Bahaya sekarang adalah hari di mana seseorang berpikir semuanya akan mudah, atau berpikir ia tidak harus berlari. Hal itulah yang membuat anda kemasukan gol."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasselbaink Minta Chelsea Tak Usah Pikirkan Rekor Arsenal
Liga Inggris 6 Desember 2016, 21:58
-
West Ham Incar Fellaini di Bulan Januari
Liga Inggris 6 Desember 2016, 21:03
-
Mourinho Disarankan Segera Rebut Kepercayaan Skuat MU
Liga Inggris 6 Desember 2016, 20:06
-
Moncer di Bournemouth, Chelsea Akan Tarik Nathan Ake
Liga Inggris 6 Desember 2016, 18:23
-
Redknapp: Cahill Tak Cocok di Sistem Antonio Conte
Liga Inggris 6 Desember 2016, 15:45
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR