
Dalam laga Chelsea kontra Stoke City di Stamford Bridge, 4 April lalu, Courtois dipermalukan oleh Adam dengan gol dari jarak lebih dari 60 yard. Atau dengan kata lain, gol itu tercipta dari jarak separuh lebih lapangan.
Seaman sendiri juga pernah kebobolan gol serupa, pada tahun 1995 silam. Kala itu, ia bermain membela Arsenal melawan Real Zaragoza di final Piala Winners. Hanya saja, eks kiper timnas Inggris itu dibobol oleh Nayim dari jarak yang lebih dekat, yakni sekitar 45 yard.
Seaman pun mengatakan pada Courtois agar tak terlalu memikirkan gol Adam tersebut. Sebab, gol itu juga pernah terjadi pada kiper-kiper lainnya.
"Kembali ke Courtois. Terpisah dari gol yang diciptakan oleh Charlie Adam, ia menjalani musim yang hebat. Saya akan katakan kepadanya: jangan khawatir, gol seperti itu juga terjadi pada kiper-kiper hebat lainnya," ujar Seaman pada Sky Sport News. [initial]
Baca Juga:
- Seaman Nilai Courtois Lebih Jago Ketimbang De Gea
- Mourinho Sebut Cech Masih Punya Peran Besar di Chelsea
- Courtois Ingin Bunuh Harapan Juara Arsenal dan MU
- Courtois: Arsenal Sedang On Fire
- Courtois Janji Tak Buat Salah Lagi
- Sebelum Kiper, Courtois Ternyata Seorang Bek
- Courtois: Chelsea Tunjukkan Karakter Juara
- Ini Dia Rahasia Aksi Cekatan Courtois
- Kebobolan Gol Fantastis Adam, Mourinho Sentil Courtois
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres Klaim Gerrard Lebih Hebat Ketimbang Xavi & Lampard
Liga Inggris 16 April 2015, 23:55
-
Courtois Dibobol Adam Dari Jarak Jauh, Ini Kata Seaman
Liga Inggris 16 April 2015, 22:10
-
Seaman Nilai Courtois Lebih Jago Ketimbang De Gea
Liga Inggris 16 April 2015, 21:31
-
Zenden: Chelsea Tak Boleh Jual Oscar!
Liga Inggris 16 April 2015, 21:21
-
Hazard Diklaim Sebagai Pemain Terbaik di Premier League
Liga Inggris 16 April 2015, 21:09
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR