Bola.net - - Thibaut Courtois menuding winger , Gerard Deulofeu, melakukan diving untuk mendapat penalti kala tumbang 1-4 atas Watford di Premier League semalam.
Chelsea sudah harus bermain dengan 10 orang setelah Tiemoue Bakayoko mendapat kartu kuning kedua dari wasit Mike Dean dalam rentang waktu lima menit.
Tak lama setelah itu, Deulofeu merangsek ke area penalti dan dijatuhkan oleh Courtois, Dean menunjuk titik putih dan kapten Troy Deeney mencetak gol penalti untuk membawa tuan rumah unggul.
Eden Hazard menyamakan kedudukan, sebelum gol telat Daryl Janmaat, Deulofey, dan Roberto Pereyra memastikan kemenangan The Hornets.
Namun Courtois mengaku kurang setuju dengan beberapa keputusan yang dibuat wasit Dean.
Gerard Deulofeu
"Kartu merah itu sepertinya terlalu keras, pelanggaran pertama harusnya tidak mendapat kartu kuning dan yang kedua menurut saya tak layak. Tentu saja, penalti yang mereka dapatkan terjadi karena diving," tutur Courtois di Sky Sports.
"Kemarin (di pertandingan 2-2 antara Liverpool dan Tottenham) kita lihat penjaga gawang keluar dari posisinya, namun sang striker menempatkan kakinya di posisi yang tepat, dan terjadi penalti, hal tersebut selalu terjadi. Dia menggunakan kaki kirinya dan melakukan diving, bukan penalti."
"Saya kira kita semua tahu bahwa ada pemain seperti ini di seluruh dunia, tipe striker seperti ini, yang melihat ada kesempatan begitu kiper bergerak maju. Saya coba untuk memposisikan diri sebaik mungkin dan menempatkan tubuh saya di tanah, dan ia mampu memalsukan kontak. Maaf, tapi menurut saya itu bukan penalti."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Enrique, Redknapp Sarankan Chelsea Ganti Conte dengan Howe
Liga Inggris 6 Februari 2018, 23:39
-
Sebuah Pekan Yang Tidak Menyenangkan Bagi Giroud
Liga Inggris 6 Februari 2018, 21:02
-
Chelsea Segera Tunjuk Enrique Gantikan Conte
Liga Inggris 6 Februari 2018, 20:03
-
Bos Watford Tak Tahu Bakal Seperti Apa Masa Depan Deulofeu
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 16:00
-
Lineker: Barca Akan Eliminasi Chelsea di Liga Champions
Liga Inggris 6 Februari 2018, 15:40
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR