Pertandingan itu berakhir dengan skor imbang 2-2 dan berlangsung dengan dramatis. Namun ada satu insiden di babak kedua di mana terjadi perebutan bola antara Lovren dan Gardner.
Sebagai akibat dari insiden tersebut, Lovren mengalami cedera lutut kanan. Ia pun terpaksa ditarik keluar dan digantikan oleh Divock Origi. Manajer West Brom, Tony Pulis, menyebut Gardner sebenarnya saat itu hanya berusaha mengejar bola.
Pernyataan itu sendiri juga tak dibantah oleh manajer Liverpool, Jurgen Klopp. Namun Aldridge memiliki pandangan berbeda. Ia mengatakan bahwa kaki Gardner memang sengaja diarahkan pada kaki bek asal Kroasia tersebut.
"Saya rasa jujur saja Craig Gardner bukanlah tipe pemain yang seperti itu (suka mencederai lawan). Namun melihat insiden itu lagi, ia memang mengarahkan kakinya dan mengenai kaki Lovren cukup telak," ketusnya pada Liverpool Echo. [initial]
Baca Juga:
- Simpati Aldridge Untuk Lovren
- Tak Bersalaman Dengan Pulis, Ini Alasan Klopp
- Cederai Lovren, Klopp Tak Salahkan Gardner
- Klopp Berharap Cedera Lovren Tak Serius
- Lovren: Baru Sebentar Saja dengan Klopp, Liverpool Sudah Hebat
- Lovren Ingin Pertahankan Mentalitas Pemenang di Liverpool
- Lovren: Karena Klopp, Semua Pemain Liverpool Bahagia
- Lovren Bertekad Singkirkan Sakho Dari Skuat Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coutinho Harap Kopites Terus Dukung Liverpool Seperti Lawan West Brom
Liga Inggris 17 Desember 2015, 20:47
-
Coutinho Merasa Tersiksa Ketika Cedera
Liga Inggris 17 Desember 2015, 20:29
-
Sakho: Sekarang Saya Adalah Seorang Scouser!
Liga Inggris 17 Desember 2015, 18:56
-
Liverpool Sudah Sepakati Transfer Grujic?
Liga Inggris 17 Desember 2015, 17:30
-
MU, Chelsea, Liverpool Berebut Bojan Krkic
Liga Inggris 17 Desember 2015, 03:28
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR