Dengan karakter dan gaya bermain yang dimilikinya, pemain 25 tahun itu dinilai cocok untuk The Red Devils. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh mantan stiker United yang juga asal Italia, Federico Macheda .
"Darmian memiliki karakter dan bila ia menemukan konsistensi yang lebih bak dibanding saya, maka saya yakin ia akan beradaptasi dengan sangat baik.
"Sepak bola Inggris lebih mementingkan fisik dan di posisinya, sangat penting untuk bisa menyerang dan bertahan dengan sama baiknya. Tapi ia sudah memiliki karakteristik yang cocok dengan hal itu." ungkap pemain yang kini memperkuat Cardiff City itu pada Tuttomercatoweb.
Dengan pengalamannya, Macheda juga menambahkan besarnya tanggung jawab yang menjadi beban setiap pemain yang memakai jersey United.
"Memakai jersey Red Devils jelas merupakan sebuah tanggung jawab besar, karena di bahu anda ada beban sejarah yang dimiliki United dan anda menyadari hal itu setiap kali bermain." [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Setelah Iker Casillas, Porto Juga Inginkan Drogba
- Wenger Resmi Pertahankan Arteta di Arsenal
- Ikuti Jejak Beckham Dan Welbeck, MU Pinjamkan Penyerangnya Ke Preston
- Van Persie Sepakat Empat Tahun Dengan Fenerbahce?
- Lampard Menyesal Perpanjang Kontrak di City
- Merapat ke Liverpool, Ini Alasan Ings Pilih Nomor 28
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Ingin Keylor Navas Masuk Transfer De Gea
Liga Inggris 9 Juli 2015, 23:58
-
Sevilla Pertimbangkan Chicharito, Immobile, Llorente
Liga Spanyol 9 Juli 2015, 22:27
-
'Darmian Mustahil Tolak Tawaran MU'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:58
-
'Luke Shaw Harus Bekerja Keras di Pramusim Kali Ini'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:51
-
'Van Persie Gabung Fenerbahce Besok'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:45
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR