
Bola.net - Arsenal akan menjamu Southampton pada pekan ke-16 Premier League 2021/22, Sabtu 11 Desember 2021. Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Emirates Stadium ini.
Dalam laga kandangnya melawan Southampton di Premier League musim lalu, Arsenal hanya bermain seri 1-1. Tertinggal oleh gol Theo Walcott menit 18, Arsenal membalas lewat gol Pierre-Emerick Aubameyang menit 52. Arsenal kemudian kehilangan Gabriel Magalhaes yang mendapatkan kartu kuning kedua di menit 62.
Arsenal cuma menang 3 kali dalam 7 laga terakhirnya melawan Southampton di semua kompetisi (M3 S2 K1).
Arsenal selalu kebobolan 1 gol dalam 3 laga terakhirnya melawan Southampton di semua kompetisi.
Arsenal selalu meraih hasil seri dalam 2 laga kandang terakhirnya melawan Southampton di Premier League, yakni 2-2 musim 2019/20 dan 1-1 musim 2020/21.
Statistik Arsenal

- Arsenal di Premier League 2021/22 sejauh ini: M7 S2 K6 (gol 18-22).
- Rekor kandang Arsenal di Premier League 2021/22 sejauh ini: M5 S1 K1 (gol 12-6).
- Gol terbanyak untuk Arsenal di Premier League 2021/22 sejauh ini: Emile Smith Rowe (5).
- Assist terbanyak untuk Arsenal di Premier League 2021/22 sejauh ini: Emile Smith Rowe, Bukayo Saka (2).
- Arsenal selalu kalah dengan margin 1 gol dalam 2 laga terakhirnya di Premier League: MU 3-2 Arsenal, Everton 2-1 Arsenal.
- Arsenal kalah 3 kali dan cuma menang 1 kali dalam 4 laga terakhirnya di Premier League (M1 S0 K3).
- Arsenal selalu menang dalam 3 laga kandang terakhirnya di Premier League: 3-1 vs Aston Villa, 1-0 vs Watford, 2-0 vs Newcastle.
- Arsenal tak terkalahkan dalam 6 laga kandang terakhirnya di Premier League (M5 S1 K0).
- Rekor pelatih Mikel Arteta vs Southampton: M2 S1 K1.
- Rekor pelatih Mikel Arteta vs Ralph Hasenhuttl: M2 S1 K1.
Statistik Southampton

- Southampton di Premier League 2021/22 sejauh ini: M3 S7 K5 (gol 14-21).
- Rekor tandang Southampton di Premier League 2021/22 sejauh ini: M1 S2 K4 (gol 6-14).
- Gol terbanyak untuk Southampton di Premier League 2021/22 sejauh ini: Che Adams, Armando Broja (3).
- Assist terbanyak untuk Southampton di Premier League 2021/22 sejauh ini: Nathan Redmond (4).
- Southampton selalu meraih hasil seri dalam 2 laga terakhirnya di Premier League: Southampton 2-2 Leicester City, Southampton 1-1 Brighton.
- Southampton tanpa kemenangan dalam 4 laga terakhirnya di Premier League (M0 S2 K2).
- Southampton selalu kalah dalam 2 laga tandang terakhirnya di Premier League: 1-2 vs Norwich City, 0-4 vs Liverpool.
- Southampton cuma menang 1 kali dalam 12 laga tandang terakhirnya di Premier League.
- Southampton selalu kebobolan minimal 2 gol dalam 10 dari 12 laga tandang terakhirnya di Premier League.
- Rekor pelatih Ralph Hasenhuttl vs Arsenal: M2 S2 K3.
- Rekor pelatih Ralph Hasenhuttl vs Mikel Arteta: M1 S1 K2.
Klasemen Premier League 2021/22
Sumber: WhoScored, Transfermarkt
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Gawat Arsenal, Bukayo Saka Terlalu Menggoda untuk Klub-Klub Top!
- Aubameyang dan Gaji Fantastis, Kebiasaan Buruk Arsenal
- Bos Arsenal Resah Lihat Cedera Gabriel Martinelli
- Arsenal Telikung Liverpool dalam Perburuan Denis Zakaria
- Yaya Toure Bakal Gabung Staf Kepelatihan Mikel Arteta di Arsenal?
- Kalah dari Everton, Odegaard Singgung Mental Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Arsenal vs Southampton: 3-0
Liga Inggris 11 Desember 2021, 23:53
-
Link Live Streaming Arsenal vs Southampton di Mola TV Hari Ini, 11 Desember 2021
Liga Inggris 11 Desember 2021, 17:46
-
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Southampton
Liga Inggris 11 Desember 2021, 09:02
-
Arsenal Biasa Kendor Setelah Bikin Gol? Arteta: Enggak Kok!
Liga Inggris 11 Desember 2021, 05:40
-
Arteta Merasa Arsenal Tidak Pantas Kalah, Lalu Apa yang Salah?
Liga Inggris 11 Desember 2021, 05:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR