Bola.net - - akan berkunjung ke markas Crystal Palace dalam lanjutan kompetisi Premier League, Selasa dini hari. The Gunners saat ini sedang berada di posisi kelima dengan 54 poin, sedangkan Palace mengumpulkan 31 poin di tempat 16.
Berikut beberapa data dan fakta menarik yang melatarbelakangi partai di Selhurst Park ini.
Crystal Palace hanya memenangkan satu dari 15 pertandingan di Premier League melawan Arsenal dan tidak pernah menang dalam 12 pertandingan (S3 K11).
Arsenal tidak pernah kalah dalam laga tandang ke Eagles di divisi atas sejak November 1979 (M6 S5).
Sejak mengalahkan Arsenal 2-1 pada Oktober 1994, Palace hanya mampu mencetak enam gol dalam 12 pertandingan liga melawan The Gunners.
Arsene Wenger tidak pernah kalah di pertandingan Liga Premier melawan Crystal Palace (M8 S3 K0).
Sam Allardyce sudah kalah 15 kali melawan Arsene Wenger di Premier League, kekalahan terbanyak melawan manajer lainnya di kompetisi (M4 K7).
Kemenangan terakhir Allardyce atas Wenger di Premier League terjadi pada bulan Mei 2010 bersama Blackburn Rovers.
Olivier Giroud selalu mencetak gol dalam tiga pertandingan Premier League di Selhurst Park.
Arsenal kini sudah mencetak 101 gol di semua kompetisi musim ini.
Kiper Emiliano Martinez sudah membuat tiga clean sheet dalam empat pertandingan di Premier League saat menjadi starter untuk Arsenal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 7 April 2017, 22:31

-
Wenger Pede Alexis Sanchez Akan Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 7 April 2017, 21:40
-
Wenger: Ozil Peduli Pada Arsenal
Liga Inggris 7 April 2017, 18:20
-
Data dan Fakta Premier League: Crystal Palace vs Arsenal
Liga Inggris 7 April 2017, 15:35
-
Prediksi Crystal Palace vs Arsenal 11 April 2017
Liga Inggris 7 April 2017, 15:28
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR