Bola.net - - Sebuah momen spesial akan tersaji di Old Trafford - Markas Manchester United pada laga Boxing Day nanti. Markas Setan Merah itu akan menyambut kedatangan mantan manajer mereka, David Moyes bersama tim barunya Sunderland pada laga pekan ke 18 EPL yang jatuh pada hari Senin malam nanti.
Jika menilik sejarah pertemuan kedua tim, bisa disimpulkan bahwa Sunderland adalah tim yang cukup merepotkan MU, di mana mereka memenangkan dua kali pertemuan kontra Setan Merah, kalah dua kali dan imbang satu kali. Namun jika melihat tren performa kedua tim belakangan ini, maka Manchester United akan lebih diunggulkan ketimbang Sunderland mengingat kubu The Black Cats datang ke Old Trafford dengan jumlah pemain cedera yang banyak.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana reuni akbar David Moyes dan Manchester United, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk melihat beberapa dana dan fakta berikut.
Manchester United hanya mampu menang dua kali dari lima pertemuan terakhir mereka melawan Sunderland (M2 S1 K2)
MU hanya kalah satu kali dari 24 laga kandang terakhir mereka melawan The Black Cats di semua kompetisi (M16 S7 K1)
Sunderland gagal mencetak gol di 5 dari 6 laga tandang terakhir mereka di ajang EPL
Sunderland tidak pernah mengalahkan MU secara beruntun semenjak tahun 1951
Manchester United merupakan tim yang paling banyak memenangkan pertandingan di Boxing Day daripada tim Inggris lainnya [18 kemenangan]
Selama berkarir di EPL, Jerman Defoe sudah mencetak 6 gol di ajang Boxing Day
Dalam 10 tahun terakhir, MU sudah dua kali bertemu Sunderland di ajang Boxing Day di mana MU memenangkan dua laga tersebut pada tahun 2007&2010.
Semenjak awal November, Zlatan Ibrahimovic sudah mencetak 7 Gol bagi Manchester United
Sunderland adalah tim kedua yang paling Agresif di Premier League sejauh ini. [37 Kartu Kuning, 3 Kartu Merah].
(bola/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Sulit bagi MU Mengejar Chelsea Musim Ini
Liga Inggris 22 Desember 2016, 23:44
-
Mourinho: MU Berpotensi Terlempar Dari Empat Besar
Liga Inggris 22 Desember 2016, 19:25
-
West Ham Lakukan Segala Cara Pagari Payet dari MU
Liga Inggris 22 Desember 2016, 18:51
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester United vs Sunderland
Liga Inggris 22 Desember 2016, 16:17
-
Prediksi Manchester United vs Sunderland 26 Desember 2016
Liga Inggris 22 Desember 2016, 16:12
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR