Bola.net - West Ham akan menjamu juara bertahan Manchester City pada pekan perdana Premier League 2019/20, Sabtu (10/8/2019). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di London Stadium ini.
Di Premier League musim lalu, West Ham finis peringkat 10 dengan perolehan 52 poin dari 38 laga (M15 S7 K16), mencetak 52 gol dan kebobolan 55 gol.
City menjuarai Premier League musim lalu dengan mengumpulkan 98 poin (M32 S2 K4), mencetak 95 gol dan kebobolan 23 gol dalam 38 pertandingan.
Dalam laga tandangnya melawan West Ham di Premier League musim lalu, City menang telak 4-0 lewat gol-gol David Silva, Raheem Sterling, dan Leroy Sane (2).
City selalu menang dalam 6 laga terakhirnya melawan West Ham di Premier League.
City selalu menang tanpa kebobolan dalam 2 laga terakhirnya melawan West Ham di Premier League, mencetak total 5 gol.
City selalu menang dan selalu mencetak 4 gol dalam 3 laga tandang terakhirnya melawan West Ham di Premier League, hanya kebobolan 1 gol.
City selalu mencetak 4 gol atau lebih dalam 4 laga tandang terakhirnya melawan West Ham di semua kompetisi.
Scroll terus ke bawah.
West Ham vs Manchester City
City selalu menang dalam 14 laga terakhirnya di Premier League.
Para juara bertahan Premier League baru pernah dua kali kalah di laga pertamanya, yakni Leicester City di kandang Hull City pada musim 2016/17 dan Chelsea yang kalah 2-3 menjamu Burnley pada musim 2017/18.
City berpeluang menyamai rekor Chelsea, menang di pekan pembuka selama 9 musim beruntun antara 2002/03 dan 2010/11.
West Ham memenangi 3 dari 5 laga kandang terakhirnya melawan para juara bertahan Premier League (M3 S0 K2). Musim lalu, mereka kalah 0-4 menjamu City yang berstatus juara bertahan.
Sergio Aguero telah mencetak 6 gol Premier League di matchweek 1, lebih banyak dibandingkan pemain-pemain lain yang masih aktif di kompetisi ini.
Torehan 6 gol matchweek 1 Sergio Aguero hanya kalah dari Wayne Rooney, Alan Shearer, dan Frank Lampard (masing-masing 8), serta Teddy Sheringham (7).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: West Ham vs Manchester City
Liga Inggris 8 Agustus 2019, 20:02
-
Prediksi West Ham vs Manchester City 10 Agustus 2019
Liga Inggris 8 Agustus 2019, 20:01
-
Man City Sebut Joao Cancelo Ancaman Nyata di Sisi Kanan
Liga Inggris 8 Agustus 2019, 16:12
-
Puji Arsenal dan Chelsea, Jurgen Klopp Bantah Dominasi Liverpool dan Man City
Liga Inggris 8 Agustus 2019, 14:00
-
Jurgen Klopp Bicara Soal Persaingan Liverpool vs Man City, Siapa Lebih Baik?
Liga Inggris 8 Agustus 2019, 12:00
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR