Sunderland selama ini dikenal sebagai tim papan bawah yang selalu berjuang untuk menghindari zona degradasi. Musim lalu, The Black Cats selamat dari degradasi karena bangkit di bawah asuhan Sam Allardyce, sosok yang kini menjadi pelatih timnas Inggris.
"Kami tidak memiliki banyak waktu [untuk persiapan]. Sunderland hanya tim tim yang berjuang dari degradasi pada musim lalu, tapi kini kita sudah fokus dan siap untuk bekerja," buka Moyes.
"Pekerjaan saya saat ini adalah untuk membangun klub ini pada empat tahun mendatang. Saya ingin membuat tim ini menjadi stabil. Ini mengingatkan saya pada Everton,"
"Ketika saya mengambil alih Everton, mereka sedang berada di empat atau enam terbawah dalam lima musim terakhirnya. Ada banyak kesamaan dengan kondisi yang saat ini sedang saya tangani. Kami tidak bisa berubah hanya pada satu jendela transfer. Kami akan berusaha mendapatkan pemain yang tepat dengan harga yang tepat," tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Vardy Tak Pernah Mengira Bisa Cetak 24 Gol
- Ibrahimovic Diklaim Akan Beri Kontribusi Besar Pada MU
- Berulah Lagi, Balotelli Ketahuan Merokok
- Ada Mourinho, Schneiderlin Sebut Mental Juara MU Kembali Muncul
- Setelah Galatasaray, Schneiderlin Tak Sabar Lakoni Laga Berikutnya
- Schneiderlin Tak Sabar Tunggu Dimulainya Kompetisi Musim Depan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Didesak Segera Selesaikan Transfer Pogba
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 23:30
-
Wenger Konfirmasi Wilshere Cedera Lagi
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 22:46
-
Rooney: Sebagai Bek, Saya Lebih Baik Dari John Stones
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 22:00
-
Fellaini Akan Tolak Reuni dengan Moyes Demi MU
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 21:53
-
Martis Jalani Masa Percobaan di Manchester United
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 21:35
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR