Moyes membawa Fellaini ke Manchester United dari Everton pada tahun 2013 silam. Namun penampilan gelandang 28 tahun tersebut masih belum memuaskan fans hingga saat ini.
Pada musim panas ini, Moyes ditunjuk sebagai pelatih Sunderland setelah gagal di La Liga musim lalu. Pelatih dari Skotlandia tersebut kemudian ingin membawa dua pemain MU Fellaini dan Adnan Januzaj pada bursa transfer musim panas ini.
Namun menurut laporan Independent, keinginan Moyes mendatangkan Fellaini akan gagal. Fellaini dipercaya akan tetap bertahan dalam skuat Mourinho karena ia akan berjuang mendapatkan tempat di tim utama.
Meskipun belum pasti menjadi starter, Mourinho telah mengatakan bahwa gelandang dari Belgia tersebut masuk dalam rencananya musim depan. Sementara Bastian Schweinsteiger dipercaya akan dilepas ke klub lain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mega Transfer ke MU Tak Kunjung Tuntas, Pogba Pesta di Las Vegas
Bolatainment 1 Agustus 2016, 23:32
-
Mourinho Didesak Segera Selesaikan Transfer Pogba
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 23:30
-
Rooney: Sebagai Bek, Saya Lebih Baik Dari John Stones
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 22:00
-
Fellaini Akan Tolak Reuni dengan Moyes Demi MU
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 21:53
-
Martis Jalani Masa Percobaan di Manchester United
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 21:35
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR