Pada laga tersebut, pelatih Guus Hiddink memang melakukan perubahan dalam susunan pemainnya, salah satunya Matt Miazga yang bermain sejak menit awal berpasangan dengan Branislav Ivanovic. Itu adalah laga pertama Miazga sejak didatangkan pada Januari lalu.
"Para pemain tampil fantastis. Susunan 11 pemain yang brilian dan para pemain masuk ke lapangan tampil sempurna," ujarnya.
"Aston Villa baru saja kehilangan pelatih mereka, jadi kami tahu mereka akan berusaha keras untuk menunjukkan kepada suporter mereka, dan 20 menit pertama agak seperti sebuah pertandingan catur, tapi kami tenang dan mendapat gol pertama dari Loftus Cheek. Sejak itu merupakan momen mengontrol bagi kami, kami mendominasi lini tengah dengan Fabregas dan Obi Mikel," tambahnya.
"Ini adalah debut yang bagus bagi saya, saya senang untuk berkontribusi pada tim dan sekarang saya harus bekerja keras dalam latihan untuk terus mencoba untuk mendapatkan lebih banyak kesempatan bermain," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Resmi Latih Chelsea, Ini Fakta Penting Tentang Conte
Liga Inggris 4 April 2016, 23:57
-
Conte Jadikan Lukaku Target Transfer Utama Chelsea
Liga Inggris 4 April 2016, 23:11
-
Conte Diyakini Bakal Sukses di Chelsea
Liga Inggris 4 April 2016, 22:23
-
Wilkins Sebut Conte Bakal Ingin Pertahankan Terry
Liga Inggris 4 April 2016, 21:41
-
Laga Perdana Conte Bertemu dengan Liverpool
Liga Inggris 4 April 2016, 21:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR