Sebuah laporan dari koran Spanyol, El Confidencial mengklaim bahwa pelatih Chelsea, Jose Mourinho telah memiliki kesepakatan untuk mendatangkan Costa pada musim panas mendatang.
El Confidencial bahkan menyebut angka sebesar 50 juta pounds yang merupakan klausul rilis Costa sebagai harga yang telah disiapkan kubu The Blues.
Bukan rahasia lagi bahwa Mourinho telah kecewa dengan kinerja para strikernya musim ini. Usaha Mourinho untuk mendatangkan Costa sendiri telah dimulai pada Januari lalu, sayang upaya itu bertepuk sebelah tangan karena Atletico disebut enggan melepas andalannya itu karena saat itu tengah berjuang di tiga kompetisi, La Liga, Liga Champions dan Copa del Rey.
Musim ini, Costa telah mencetak 26 gol dari 31 pertandingan La Liga. Sementara di Liga Champions, Costa telah mencetak enam gol dari tujuh penampilan. (mir/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demichelis Berharap Liverpool Tergelincir
Liga Inggris 14 April 2014, 23:54
-
Dzeko: Perburuan Gelar Belum Tertutup
Liga Inggris 14 April 2014, 23:31
-
Inter Memang Tertarik Dengan Torres
Liga Italia 14 April 2014, 22:19
-
Wenger: Juara Premier League Masih Susah Diprediksi
Liga Inggris 14 April 2014, 17:46
-
Demi Diego Costa, Chelsea Sepakati Banderol 50 Juta Pound?
Liga Inggris 14 April 2014, 17:24
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR