Bola.net - - Striker , Alexis Sanchez, dikabarkan sudah menurunkan permintaan gajinya agar bisa pindah ke Manchester City di musim panas.
Pemain 28 tahun diyakini menuntut tak kurang dari 400.000 pounds per pekan untuk bertahan di Arsenal, di mana ia kini tengah memasuki tahun terakhir dalam kontraknya.
The Gunners tak bersedia memenuhi tuntutan tersebut, dan mereka akan menawarkan gaji dengan nilai maksimal mencapai 300.000 pounds per pekan.
Selebrasi Gol Alexis Sanches
The Independent mengatakan bahwa Sanchez siap menerima gaji dengan nilai kurang dari itu, jika Arsenal memberinya izin bergabung dengan City, karena yang bersangkutan konon ingin bereuni kembali dengan eks manajernya di Barcelona, Josep Guardiola.
Pemain Chile konon amat ingin meninggalkan Emirates di musim panas demi bermain di Liga Champions musim depan dan mendapat kans lebih besar memenangkan trofi.
Namun demikian, Arsene Wenger, tidak bersedia menjual pemain bintangnya ke rival di Premier League dan akan memilih melepasnya ke luar negeri jika memang harus.
Tim seperti Bayern Munchen, Juventus, dan PSG, sudah dikaitkan dengan sang striker.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gundogan: City, MU, Chelsea dan Liverpool Kandidat Juara Musim Depan
Liga Inggris 26 Juli 2017, 23:29
-
Gundogan Minta City Benahi Lini Pertahanannya
Liga Inggris 26 Juli 2017, 22:53
-
Skuat City Menderita di Bawah Asuhan Guardiola
Liga Inggris 26 Juli 2017, 22:25
-
Yaya Harap Mendy Bisa Cepat Adaptasi di Premier League
Liga Inggris 26 Juli 2017, 19:44
-
Yaya: Mendy Fantastis dan Menarik Untuk Dilihat
Liga Inggris 26 Juli 2017, 19:09
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR