QPR, yang saat ini tengah berkutat untuk keluar dari zona relegasi, disebut tak keberatan melepas Green selama ada tawaran yang tepat. Express melaporkan bahwa Rangers memasang harga 2 juta Pounds untuk melepas pengoleksi 21 caps bersama Timnas Inggris tersebut.
Kemungkinan Green dilepas akan semakin besar jika QPR terdegradasi. Dengan gaji mencapai 40 ribu Pounds per pekan, Green dianggap akan terlalu membebani keuangan klub jika berkompetisi di Championship.
Meski demikian, bukan perkara mudah bagi The Blues untuk meyakinkan Green bergabung. Jaminan berada di bangku cadangan tiap laga tentu menjadi salah satu pertimbangan penting bagi Green untuk mempertimbangkan tawaran Chelsea.[initial]
[polling]1184[/polling]
Baca Juga
- Chelsea Siapkan Tawaran Masif Untuk Anderson?
- Cuadrado Puji Sikap Kebapakan Mourinho
- Cuadrado Sebut Duo Sepuh Chelsea Masih Sarat Kontribusi
- Kalah Saing, Chelsea Kirim Bek Mudanya ke Reading
- Pelatih Chelsea Tak Setuju Zouma Disamakan Dengan Desailly
- Mourinho: Banyak Berjasa, Remy Layak Mendapat Lebih
- Mourinho Sempat Khawatir Matic Jadi Pembelian Gagal
- Fabregas Akui Dirinya Tak Lagi Ofensif Seperti Dulu
- Chelsea Ingin Tarik Savic Kembali ke Premier League
- De Bruyne Kesal Pada Chelsea Karena Dibeli Terlalu Murah
- Pellegrini: Chelsea Bukan Mesin Penghasil Kemenangan
- Mourinho: Costa Punya Hamstring Yang Rapuh
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramires Cabut dari Chelsea di Musim Panas?
Liga Inggris 28 Maret 2015, 22:20
-
Ketagihan De Bruyne, Wolfsburg Kambali Incar Bintang Chelsea
Liga Eropa Lain 28 Maret 2015, 18:15
-
Diincar Chelsea, QPR Pasang Label Harga Untuk Green
Liga Inggris 28 Maret 2015, 13:34
-
Hazard Akui Dirinya Tak Seperti Messi dan Ronaldo
Liga Champions 28 Maret 2015, 00:34
-
Besiktas Bantah Ingin Boyong Petr Cech
Liga Eropa Lain 28 Maret 2015, 00:01
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR