Bola.net - - Toby Alderweireld mengatakan laporan yang mengatakan ia akan meninggalkan tak lebih dari sekedar spekulasi dan ia memperkirakan dirinya bakal terus bertahan musim depan.
Pemain Belgia dikaitkan dengan Manchester City dan Inter Milan usai tampil apik di bawah asuhan Mauricio Pochettino sejak dibeli pada 2010 silam.
Aldeweireld dikabarkan menuntut kenaikan gaji, meski kontraknya masih berlaku hingga 2020. Namun sang pemain membantah ada pembicaraan yang ia lakukan dengan klub.
Toby Alderweireld
"Saya masih menanti kontrak baru, namun dalam pikiran saya, saya bakal bermain untuk Spurs musim depan," tuturnya di Sky Sports.
"Tidak ada pembicaraan sekarang, jadi itu semua cuma rumor, karena tidak ada penolakan. Kita akan lihat apa yang terjadi di musim depan."
Alderweireld berharap klub bisa mempertahankan sejumlah pemain yang belakangan diisukan akan hengkang, seperti Christian Eriksen, Kyle Walker, dan Danny Rose.
"Saya kira Tottenham memiliki kemampuan dan kekuatan untuk mempertahankan mereka di tim. Saya benar-benar berharap mereka semua bertahan dan kami semua bisa meraih sesuatu yang bagus musim depan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Ingin Tampung Caballero
Liga Inggris 8 Juni 2017, 22:50
-
Tiba di City, Ederson Langsung Pasang Target Tinggi
Liga Inggris 8 Juni 2017, 19:23
-
Ederson Siap Hadapi Ketatnya Sepakbola Inggris
Liga Inggris 8 Juni 2017, 18:27
-
Guardiola Jadi Salah Satu Alasan Ederson Mau Pindah ke City
Liga Inggris 8 Juni 2017, 17:54
-
Bahagianya Ederson Bisa Gabung City
Liga Inggris 8 Juni 2017, 17:01
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR