Pernyataan tersebut keluar setelah MU tersingkir dari turnamen Capital One Cup di mana mereka kalah dari setelah drama adu penalti berakhir dengan skor 1-3. Itu semua, menurut Scholes, tak terlepas dari faktor Van Gaal yang dinilai kurang kreatif dan tak berani mengambil risiko.
Lalu, menanggapi komentar tersebut, Van Gaal mengaku tak merasa tersinggung. Dan anggapan yang disampaikan Scholes dikatakan Van Gaal tak bisa dibenarkan.
"Tongkat dan batu bisa menghancurkan tulang saya, tapi nama seseorang tak akan membuat saya sakit hati," ujar Van Gaal seperti dilansir BBC. "Saya tak setuju dengan opininya. Saya selalu mengambil risiko. Manchester United selalu menghibur," lanjutnya.
Selain itu, Scholes juga mengatakan barisan serang MU musim ini kesulitan mencetak gol meskipun diakui barisan pertahanan cukup tangguh dalam asuhannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Tottenham Tertawakan Rumor Harry Kane ke MU
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 23:08
-
Mourinho Tak Janji Bisa Bawa Chelsea Masuk Empat Besar EPL
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 23:00
-
Hadapi Crystal Palace, Memphis Depay Dipastikan Absen
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 22:29
-
Disindir Scholes, Begini Jawaban Louis van Gaal
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 21:15
-
Ferdinand Puji Ketenangan Van Der Sar
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 19:25
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR