
Nolan dan Carroll kembali bereuni dengan publik St James Park dan keduanya menjadi momok untuk tim Alan Pardew. Bahkan Nolan sendiri yang mengemas gol tunggal The Hammers yang berujung kemenangan pertama di Tyneside dalam 14 tahun.Tak pelak Big Sam - julukan Allardyce, pun memuji keduanya.
"Hubungan Kevin dan Andy begitu bagus sehingga saya tak perlu banyak melatih keduanya. Mereka bermain mendukung satu sama lain secara insting. Saat Andy kesulitan mencetak gol, Kevin yang melakukannya jadi kami mendapat keuntungan dari hubungan mereka," tegasnya.
Kombinasi dua mantan favorit fans Newcastle itu disebut Allardyce telah terbukti merepotkan tim-tim lain. Dan ia pun berharap kerja sama apik keduanya akan terus berlanjut demi memberikan kemenangan dan poin penting untuk The Hammers. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duet Carroll-Nolan Bikin Allardyce Puas
Liga Inggris 12 November 2012, 13:20
-
Nolan Berharap Gol Carroll Patahkan Hati Newcastle
Liga Inggris 10 November 2012, 15:20
-
Carroll Berharap Hapus Memori Kelam St James Park
Liga Inggris 10 November 2012, 12:50
-
Spurs Berencana Datangkan Carroll
Liga Inggris 7 November 2012, 14:27
-
Rodgers: Walcott Bukan Target Liverpool
Liga Inggris 3 November 2012, 06:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR