
Gelandang Ghana yang musim lalu dipinjamkan ke Real Madrid ini mengaku, sosok dan karakter The Special One sangat tepat untuk membawa The Blues sukses di masa mendatang.
"Dia adalah pelatih hebat dan semua orang bahagia ia kembali (ke Chelsea). Jose (Mourinho) adalah sosok yang tepat untuk membawa klub melangkah ke depan," ujarnya kepada London Evening Standard.
Pada kesempatan tersebut, Essien juga mengaku siap untuk kembali bekerjasama dengan pelatih asal Portugal itu. Bahkan lebih lanjut pemain berusia 30 tahun ini mengaku telah kembali menemukan kebugarannya dan siap bersaing di skuad The Blues.
"Energi saya telah kembali dan saya siap membantu tim. Saya belum berbicara dengan Jose tentang masa depan saya. Namun ketika Mourinho ingin saya melakukan pekerjaan untuknya, saya akan melakukannya," tegasnya. (tri/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juan Mata Berambisi Antar Chelsea Juara EPL
Liga Inggris 6 Juni 2013, 23:30
-
Lima Gol Terbaik Eden Hazard Bersama Chelsea
Open Play 6 Juni 2013, 23:13
-
Chelsea Memimpin Dalam Perburuan Lazar Markovic
Liga Inggris 6 Juni 2013, 22:00
-
Pele: Mourinho Butuh Keberuntungan di Chelsea
Liga Inggris 6 Juni 2013, 19:30
-
Essien: Mourinho Sosok Tepat Untuk Chelsea
Liga Inggris 6 Juni 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR