Pogba memutuskan menolak tawaran perpanjangan kontrak yang ditawarkan United karena merasa tidak diberi waktu bermain yang cukup di skuat utama. Pemain keturunan Guinea tersebut bergabung dengan Bianconeri pada musim panas tahun lalu dan menjelma menjadi salah satu gelandang muda paling menjanjikan di Eropa.
"Talenta Pogba di atas lapangan, baik itu agresifitasnya maupun penempatan posisinya sangatlah langka," puji Evra seperti dilansir TF1.
"Pogba dengan cepat mampu meraih respek dari pemain senior seperti Ryan Giggs dan Paul Scholes. Memang benar bahwa ia harus mampu meyakinkan manajer juga, tapi bisa mengambil hati pemain di ruang ganti seperti yang dilakukannya bukan hal yang mudah."
Evra dan Pogba akan bahu membahu bersama di Timnas Prancis dalam laga persahabatan melawan Australia (11/10) dan juga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2013 melawan Finlandia (15/10).
"Perginya Pogba adalah kehilangan besar bagi Manchester United," sesal pemain berusia 32 tahun tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Target Transfer Juve Pada Januari Bertambah
Liga Champions 8 Oktober 2013, 21:49
-
Galliani Soal Hinaan Milanisti: Saya Tak Dengar Apa-Apa
Liga Italia 8 Oktober 2013, 16:05
-
San Siro Ditutup, Galliani Berang
Liga Italia 8 Oktober 2013, 15:52
-
Evra: Hengkangnya Pogba Adalah Kehilangan Besar
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 14:47
-
Bek Ini Jadi Incaran Arsenal, Liverpool, dan Juventus
Liga Champions 8 Oktober 2013, 13:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR