Kapten Chelsea itu mengumumkan bahwa dirinya akan pensiun dari pentas internasional karena merasa nama baiknya sengaja dicemarkan oleh FA. Terry kesal karena FA ngotot memperpanjang kasus rasisme yang menimpa dirinya.
Terry telah dinyatakan bebas dari segala tuduhan di pengadilan negeri London. Namun FA kemudian bersikeras bahwa Terry telah melanggar disiplin. Sidang pelanggaran disiplin itu rencananya digelar hari Senin waktu setempat.
Sehari sebelum sidang, Terry yang kecewa dengan sikap FA mengumumkan keputusan pensiunnya. Ia menyebut FA telah sengaja ingin menjatuhkan nama baiknya.
Alex Horne, Sekjen FA, menyatakan bahwa FA tak pernah berniat untuk mempersulit posisi Terry. IA juga mengatakan bahwa sidang komisi disiplin dan timnas merupakan dua bagian terpisah dalam FA.
"Keputusan Tery itu merupakan keputusan personal. Saya tak mengerti bagaimana dia bisa menganggap kami sengaja membuatnya bersalah. Pelanggaran rasisme terhadap Anton Ferdinand terjadi dalam sebuah pertandingan. Sementara itu timnas merupakan bagian lain dari FA yang sama sekali terpisah dari Komdis," ucap Horne. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FA Bantah Sengaja Jatuhkan Nama Terry
Liga Inggris 24 September 2012, 22:30
-
Madrid Batal Tanding, Essien Batal Nikah
Bolatainment 24 September 2012, 21:45
-
Gullit: Torres Tak Cukup Bagus Bagi Chelsea
Liga Inggris 24 September 2012, 20:30
-
Hodgson Kecewa Atas Pengunduran Diri Terry
Piala Dunia 24 September 2012, 20:15
-
Arteta: Arsenal Bisa Juara Musim Ini
Liga Inggris 24 September 2012, 19:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR