Rooney, yang belum lama ini menjalani laga testimonial melawan mantan timnya, Everton, di Old Trafford, bergabung dengan United sebagai pemain muda - hanya setahun usai Ronaldo tiba di klub.
"Sulit untuk menjelaskan betapa besar antusiasme yang muncul di Old Trafford ketika ia bergabung dengan kami," tutur Ferdinand menurut laporan yang diturunkan oleh BT Sport.
"Ia bergabung satu tahun setelah Cristiano Ronaldo, namun Rooney adalah pemain yang lebih baik secara keseluruhan."
Pertandingan antara MU dan Everton sendiri hanya berakhir imbang tanpa gol. Meski demikian, Rooney mengatakan pada media bahwa ia melihat banyak hal positif dari laga - yang seluruh pendapatannya akan disumbangkan untuk amal tersebut.
Berikutnya United akan menghadapi Leicester City di laga Community Shield akhir pekan ini. [initial]
(bts/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Belum Tentu Juara Meski Dapatkan Pogba
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 23:04
-
Bukan Pogba, Ini Dia Pemain Muda Terbaik Jebolan MU
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 22:25
-
Soal Perlakukan pada Schweinsteiger, Mourinho Bisa Dipenjara
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 22:03
-
De Gea Optimis Tatap MU Musim Depan
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 15:37
-
De Gea: MU Beruntung Punya Rooney
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 15:36
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR