Bola.net - - Legenda Manchester United Rio Ferdinand menilai Marcus Rashford saat ini belum mencapai level yang sama seperti Kylian Mbappe.
Rashford tampil memukau bersama dengan Setan Merah pada musim ini. Ia jadi pemain langganan pilihan Jose Mourinho di sektor sayap kiri.
Tampilan pemain berusia 20 tahun tersebut membuat eks gelandang MU Phil Neville begitu terkesan. Ia pun menganggap Rashford sama bagusnya seperti wonderkid , Mbappe dan juga winger muda Barcelona Ousmane Dembele.
Akan tetapi, ucapan Neville tersebut dibantah oleh Ferdinand. Sebab Rashford belum membuktikan kemampuannya di level Eropa.
Kylian Mbappe
"Anda punya Ousmane Dembele yang pindah ke Barcelona dan Mbappe, yang pindah ke PSG. Apakah Anda mengatakan Rashford sama dengan mereka? Saya pikir ia berpotensi jadi sebagus dua orang itu, tapi mereka sudah tampil bagus di Liga Champions, sementara ia belum membuktikannya. Tapi saya tidak merasa Marcus pemain yang konyol," ujarnya Ferdinand.
Ousmane Dembele.
"Ia tahu ia belum punya kemampuan yang komplit dan akan terus bekerja keras dalam bermain. Ia harus terus membuktikan dirinya, dan ada banyak rintangan yang harus Anda lewati. Parar pemain muda ini, kita terlalu cepat untuk mengatakan, 'ia bisa menjadi ini atau itu'," cetusnya pada Daily Mirror.
"Jika ia terus memperbaiki diri, terus membenahi permainannya dan tetap mencintai sepakbola, ia mendapat kesempatan bagus karena ia memiliki kesempatan yang sama dengan semua pemain muda di olahraga ini untuk menjadi sukses dan jadi seorang bintang hebat," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferdinand Tak Anggap Rashford Selevel Mbappe
Liga Inggris 31 Oktober 2017, 19:50
-
Kylian Mbappe Tidak Dalam Kondisi Tertekan
Liga Eropa Lain 31 Oktober 2017, 17:45
-
Verratti Dipuji Karena Tolak Barcelona
Liga Eropa Lain 31 Oktober 2017, 15:10
-
Bos Barcelona: Datangkan Neymar Lagi?
Liga Spanyol 31 Oktober 2017, 14:50
-
Neymar Menyesal Tinggalkan Barca Menuju PSG?
Liga Champions 31 Oktober 2017, 10:37
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR