Tahun lalu, UEFA mencoba untuk mengeluarkan kebijakan financial fair play guna membatasi pergerakan para tim-tim kaya untuk bergerak terlalu aktif di bursa transfer. Akan tetapi, usaha tersebut sepertinya belum menampakkan hasil yang cukup nyata.
Minggu ini, pihak Premier League pun berusaha mendukung kebijakan UEFA tersebut dengan membuat peraturan yang lebih ketat. Rencananya, setiap tim Premier League hanya diperbolehkan menggunakan 60 juta pounds saja dari hak siar televisi untuk untuk menggaji pemain pada tahun 2016. Selain itu, batas maksimal kerugian yang diperbolehkan adalah 105 juta pounds dalam kurun waktu tiga tahun.
Meski begitu, Ferguson tetap ragu bahwa peraturan tersebut akan berjalan dengan efektif.
"Kebijakan Financial Fair Play UEFA dimulai pada tahun lalu dan secara teori hal itu sangat bagus, namun aplikasinya selalu mengalami kesulitan," ungkapnya.
"Hal itu akan baik jika memang bisa diaplikasikan, namun saya masih ragu akan hal itu. Akan selalu sulit untuk bisa membatasi hal seperti itu."
Opini yang dikeluarkan pelatih Manchester United ini didasarkan pada pergerakan Manchester City dan Chelsea yang tetap saja melakukan belanja besar serta juga pengeluaran yang terbilang tidak sedikit untuk gaji para pemain. (dml/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fellaini Inginkan Tindakan Nyata Dari Chelsea
Liga Inggris 8 Februari 2013, 22:55
-
Fergie Ragukan Efektifitas Kebijakan Financial Fair Play
Liga Inggris 8 Februari 2013, 21:30
-
Lawan Wigan, Demba Ba Akan Kenakan Topeng
Liga Inggris 8 Februari 2013, 17:00
-
United dan Chelsea Monitor 'Neymar Baru' di Santos
Liga Inggris 8 Februari 2013, 16:20
-
Agen Lampard Bantah Adanya Tawaran Baru Chelsea
Liga Inggris 8 Februari 2013, 13:50
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR