Hal itu diungkapkannya, setelah dirinya resmi dinobatkan sebagai Manager of the Year, oleh League Managers Association. Di hari sebelumnya, Fergie baru menjalani laga pamungkas di The Hawthorns, yang berakhir dengan skor sama kuat, 5-5.
Seusai laga, pihak klub The Baggies mengadakan sedikit penghormatan kepada manajer yang sudah 26 tahun berkiprah bersama Setan Merah. Atas hal itu, Fergie mengucapkan terima kasih, dan menyebut manajer mereka layak mendapat penghargaan serupa.
"Penghargaan ini cukup berlebihan. Klub sudah begitu fantastis dan selamat kepada West Brom atas cara mereka melakukannya," tutur pria Skotlandia 71 tahun tersebut.
"Selain itu, saya juga cukup senang dengan berakhirnya masa ini, karena ini adalah pekerjaan yang sangat keras! Saya pikir Steve Clarke harusnya mendapat award karena siapapun yang mencetak lima gol ke gawang kami layak mendapatkannya." [initial]
(sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shaw Jadi Pembelian Pertama Moyes di United?
Liga Inggris 22 Mei 2013, 20:18
-
Juve Juga Pertimbangkan Nama Chicharito
Liga Italia 22 Mei 2013, 17:23
-
Sejak Awal Fergie Sudah Yakin Benamkan City
Liga Inggris 22 Mei 2013, 16:22
-
Foster Bangga Jadi Bagian Perpisahan Sir Alex
Liga Inggris 22 Mei 2013, 13:40
-
Atletico Madrid Telah Siapkan Pengganti Falcao
Liga Spanyol 22 Mei 2013, 13:35
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR