Kabar kepergian El Tigre dari Vicente Calderon tampaknya mulai terbaca. Chelsea, Manchester City, Manchester United dan Monaco adalah peminat serius Falcao.
Namun, jika lebih peka dengan nilai historis Los Rojiblancos, para pembaca akan sadar begitu mudahnya rival sekota Real Madrid tersebut mendapatkan pengganti sepadan.
Ketika Fernando Torres hengkang, Atletico menggantikannya dengan Sergio Aguero dan Diego Forlan. Saat keduanya mengikuti jejak El Nino, Falcao datang dengan sihir magis dan menjadi ancaman terberat kiper lawan.
Gli-Marin saat ini berada di Singapura bersama Presiden Atletico Enrique Cerezo guna membahas bisnis dengan Peter Lim (pengusaha lokal yang dikabarkan tertarik investasi di Vicente Calderon pada musim depan), mengindikasikan bahwa mereka telah menemukan pengganti Falcao.
"Kami tahu bagaimana caranya mencari pengganti penyerang hebat. Saya tidak bisa membocorkan namanya ke media, namun bisa dipastikan bahwa kekuatan Atletico musim depan akan jauh lebih mengejutkan," pungkas Gli-Marin seperti dilansir Espn.
Menurut kabar di Spanyol, penyerang yang berpotensi menggantikan Falcao di Vicente Calderon yakni Luis Suarez, Jackson Martinez, Burak Yilmaz dan Alvaro Negredo.[initial]
Editorial - Ancelotti Serta Nominasi Pelatih Madrid Selanjutnya
Open Play - Kumpulan Iklan Komersil Terkeren David Beckham (espn/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shaw Jadi Pembelian Pertama Moyes di United?
Liga Inggris 22 Mei 2013, 20:18
-
Lima Pemain Yang Bisa Dibeli Chelsea di Pasar Ligue 1
Editorial 22 Mei 2013, 17:18
-
Alasan Mengapa Falcao Harusnya Pilih Chelsea
Editorial 22 Mei 2013, 17:17
-
PSG Ingin Benitez Gantikan Ancelotti
Liga Eropa Lain 22 Mei 2013, 16:15
-
Jika Tiba, Mourinho Berniat Jual David Luiz?
Liga Inggris 22 Mei 2013, 16:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR