Menyikapi hal tersebut, eks manajer legendaris United, Alex Ferguson, mengakui bahwa dirinya dengan senang hati akan membantu David Moyes dalam menjalani masa-masa sulit transisi kepelatihan di Old Trafford.
"Kami memiliki manajer yang masih 'hijau', saya di sini untuk membantunya. Kami telah cukup sering berbicara beberapa pekan terakhir, saya pikir Moyes adalah manajer yang sangat bagus," ungkap Fergie seperti dilansir oleh Telegraph.
"Ia sangat terbuka tentang rencana apa yang dimilikinya terhadap klub. Bantuan apapun yang ia butuhkan, saya siap memberikannya."
Ferguson adalah manajer United selama lebih dari dua dekade sebelum memutuskan pensiun musim lalu dan digantikan oleh Moyes. Selama masa kepelatihannya, Fergie memenangkan 13 gelar juara Premier League, dua trofi Liga Champions, dan lebih dari dua puluh gelar lainnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Moyes Bakal Sukses, Tapi Tidak Sekarang
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 22:49
-
Penyesalan Yang Paling Diingat Fergie
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 21:43
-
Taktik Negatifnya Dihujat, Moyes Berkelit
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 16:20
-
Januzaj Kalahkan Gaji Rooney dan Ronaldo?
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 15:15
-
Hina Legenda Prancis, Evra Dapat Panggilan FFF
Piala Dunia 21 Oktober 2013, 14:44
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR