The Blues tentu akan berusaha mencari momentum bangkit saat dijadwalkan menjamu Fulham di Samford Bridge akhir pekan ini (21/09). Namun gelandang The Cottagers, Alexander Kacaniklic mengungkapkan optimismenya untuk bisa memperpanjang rentetan kekalahan yang dialami Chelsea.
"Kami mungkin saja bisa meraih tiga poin lawan Chelsea, anda takkan pernah tahu," ungkap pemain asal Swedia tersebut kepada Fulham Chronicle.
Meski begitu, Kacaniklic tetap menunjukkan respeknya terhadap Chelsea dan juga manajer mereka, Jose Mourinho yang diakuinya merupakan salah satu manajer terbaik di dunia.
"Apa yang selama ini Mourinho raih telah menunjukkan kualitasnya sebagai salah satu yang terbaik."
"Saya tak sabar lagi untuk bermain melawan mereka. Pertandingan kontra Chelsea selalu menarik. Mereka memiliki pemain muda berbakat yang dipadukan dengan para veteran," puji pemuda 22 tahun ini. [initial]
Baca Juga:
Zabaleta Cemaskan 'Kutukan' Moyes Pada City
Ferdinand: United Butuh Keempat Striker Sakho: Premier League Kompetisi Terbaik di Dunia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Chelsea Tidak Sedang Krisis
Liga Inggris 20 September 2013, 22:45
-
Start Chelsea Buruk, Mourinho Berkilah Lagi
Liga Inggris 20 September 2013, 21:41
-
Sisihkan Juan Mata, Mourinho Dikecam Eks Pelatih Chelsea
Liga Inggris 20 September 2013, 19:18
-
Liga Inggris 20 September 2013, 16:50

-
Gelandang Fulham Ancam Perpanjang Derita Chelsea
Liga Inggris 20 September 2013, 16:32
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR