Dennis Schofield, sosok yang menemukan bakat sepakbola Ryan Giggs lebih dari tiga dekade lalu tersebut, melihat sosok Giggs memiliki bakat dalam manajemen kepelatihan.
Tanpa ragu, Schofield menyebut bahwa takdir Giggs setelah pensiun nanti adalah sebagai seorang pelatih. Sikap, perilaku dan cara Giggs menjaga dirinya menjadi alasan keyakinan Schofield tersebut.
"Saya tidak bisa melihat bagaimana Giggs bisa gagal sebagai manajer atau pelatih karena sikapnya kepada orang lain dan cara dia berinteraksi dengan mereka sungguh fantastis," ucapnya.
"Saya bisa melihat dia bisa menjadi pelatih United suatu hari nanti karena dia disukai semua orang. Dia tahu luar dalam klub dan memiliki otak sepakbola. Saya ingin melihatnya suatu hari nanti sebagai pelatih United. Setelah David Moyes," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arteta Ajak Arsenal Lupakan Kemenangan di Liga Champions
Liga Inggris 27 November 2013, 23:35
-
United dan Chelsea Rebutan Ivan Rakitic
Liga Inggris 27 November 2013, 22:51
-
Giggs Tetap Yakin United Masih Punya Kans Juara
Liga Inggris 27 November 2013, 22:04
-
'Giggs Bisa Jadi Pelatih United Setelah Moyes'
Liga Inggris 27 November 2013, 20:15
-
Tardelli Sarankan Pirlo Jajal Premier League
Liga Italia 27 November 2013, 19:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR