Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Ryan Giggs, belum lama ini memberikan opininya di Telegraph, mengenai fakta bahwa ia sempat mempertimbangkan pensiun lebih cepat karena Josep Guardiola, yang kini menangani Manchester City.
Pria Wales memutuskan pensiun di akhir musim 13/14, dengan status sebagai 'one club man', usai karirnya yang begitu panjang di United.
Namun demikian, Giggs ternyata memiliki kisah yang menari di Mei 2009 silam.
Dalam tulisannya di Telegraph, ia menulis: "Pertama kali saya menghadapi tim asuhan Josep Guardiola, saya duduk sendirian di bangku cadangan usai pertandingan dan untuk kali pertama dalam karir saya, saya serius memikirkan tentang pensiun."
"Itu adalah ketika final Liga Champions 2009 di Roma, saya akan terus mengingatnya selamanya sebagai salah satu titik terendah dalam 23 tahun perjalanan karir saya di sepakbola profesional."
"Emosi yang saya rasakan kala itu amat luar biasa, namun tentu saja semuanya lebih baik di musim panas dan akhirnya saya bisa melihat yang sebenarnya, bahwa itu merupakan reaksi ekstrem dari kekalahan di pertandingan terbesar, final Liga Champions."
"Saya berusia 35 di 2009 dan saya ingin bermain lima musim lagi di United. Saya senang saya tidak melewatkan semua pengalaman itu dan tiga trofi besar yang saya menangkan berikutnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Ditekuk Bournemouth, Klopp Ajak Liverpool ke Markas Barca
Liga Inggris 6 Desember 2016, 17:30
-
Giggs: Guardiola Hampir Paksa Saya Pensiun Lebih Cepat
Liga Inggris 6 Desember 2016, 15:10
-
Hazard: Sejak Kecil Saya Bermimpi Main di Camp Nou
Liga Champions 6 Desember 2016, 15:00
-
Xavi: Gol Sergio Ramos Tak Adil
Liga Spanyol 6 Desember 2016, 14:50
-
Pelatih Monchengladbach Sedih Neymar Absen
Liga Champions 6 Desember 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR