Bola.net - - Mantan pelatih Manchester City, Sven-Goran Eriksson menilai bahwa Josep Guardiola belum siap dengan persaingan ketat yang ada di Premier League, yang mana itu membuatnya kesulitan di musim pertamanya di Inggris.
Digadang-gadang sebagai kandidat terkuat juara Premier League musim ini, Guardiola menunjukkan bahwa prediksi itu berjalan ke arah tepat di awal-awal Premier League di saat mereka memuncaki klasemen.
Namun perlahan performa The Citizens justru menurun dan saat ini mereka tertinggal 10 poin dari Chelsea yang untuk sementara memuncaki klasemen.
"Bila anda pelatih Bayern Munchen, Barcelona atau Real Madrid, peluang untuk memenangkan sesuatu adalah besar. Saat anda pergi ke Premier League, anda memiliki enam, tujuh, delapan tim yang berjuang untuk juara. Keyakinan jauh lebih tinggi dari Bundesliga atau La Liga," ujarnya.
Perbedaan antara Barcelona, Real Madrid dan Atletico Madrid akhir-akhir ini, dengan tim lain, agak besar. Namun perbedaan antara City, Chelsea, MU, Arsenal dan Tottenham tak besar," sambungnya.
"Ini jauh lebih sulit bagi siapa pun pelatihnya untuk bekerja di Premier League daripada di liga lain. Anda bisa kalah atau menang lawan tim mana pun. Tahun depan, siapa tahu, mungkin anda menempatkan uang anda pada Leicester lagi," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Man City Akan Lebih Tangguh di UCL Tahun Depan
Liga Champions 17 Maret 2017, 23:43
-
Klopp: Saya Sangat Menghormati Guardiola
Liga Inggris 17 Maret 2017, 23:24
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Liverpool
Liga Inggris 17 Maret 2017, 20:40
-
Prediksi Manchester City vs Liverpool 19 Maret 2017
Liga Inggris 17 Maret 2017, 20:30
-
Guardiola Dinilai Terkejut Dengan Ketatnya Premier League
Liga Inggris 17 Maret 2017, 19:45
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR