Di pertandingan terakhir lawan West Ham, City kembali mendapat tiga poin setelah menang dengan skor 3-1. Kemenangan ini merupakan kemenangan tiga kali berturut-turut di Premier League.
Dalam laga yang berlangsung di Etihad Stadium tersebut, Raheem Sterling mencetak dua gol dan Fernandinho menyumbangkan satu gol. Usai menjalani pertandingan, Guardiola mengaku puas dengan penampilan pasukannya.
"Ini lebih baik dari yang saya bayangkan. Saya sangat optimistis, saya banyak melihat hal bagus dari pemain tapi saya tak pernah berharap melihat banyak hal positif seperti ini dalam waktu singkat dalam bermain. Ini menunjukkan betapa bagusnya mereka," kata Guardiola.
"Saya sangat puas. Menyenangkan bekerja sama dengan anak-anak ini di klub ini. Kami merasa pemain percaya dengan apa yang kami lakukan dan itu membuat pelatih puas, tapi tanpa hasil tak berarti apa-apa," sambung mantan pelatih Bayern Munich tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Tak Main di UCL, Bintang Muda Kroasia Ini Batal ke Anfield
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 18:19
-
David Moyes Bersiap Pungut Joe Hart
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 17:42
-
Mantan Bek Man City Gabung Klub Yunani
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 17:08
-
Henry: Stones Bisa Samai Pique
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 15:31
-
Melihat Sosok Barcelona di Tubuh Manchester City
Editorial 29 Agustus 2016, 15:29
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR