Klopp sudah cukup paham dengan kekuatan yang dimiliki oleh Southampton. Pasalnya, ia sudah pernah membawa The Reds menghadapi klub asuhan Ronald Koeman tersebut di bulan Oktober lalu. Saat itu kedua klub tersebut bermain imbang 1-1.
Kini, keduanya akan berjumpa lagi. Bukan di ajang Premier League tentunya, namun di ajang perempat final Capital One Cup pada hari Rabu (3/12) dini hari. Jelang pertemuan tersebut, Klopp menyempatkan diri untuk sedikit membahas kekuatan tim tersebut.
Klopp mengatakan bahwa Soton adalah tim yang bagus. Secara khusus, ia juga menyebut Dusan Tadic sebagai pemain yang patut diwaspadai dengan ekstra oleh anak-anak asuhnya.
Klopp: "I knew Southampton from before. They're a good team, brilliantly offensively. Tadic is difficult to play against."
— James Pearce (@JamesPearceEcho) December 1, 2015
"Saya tahu Southampton dari pertemuan kami sebelumnya. Mereka adalah itm yang bagus, brilian dalam menyerang. Tadic sulit untuk dihadapi," ujar Klopp seperti dikutip jurnalis Liverpool Echo, James Pearce, via akun Twitter-nya. [initial]
Baca Juga:
- Rush Anggap Benteke Jadi Kunci Liverpool Masuk UCL
- Hamann Sarankan Liverpool Lego Sturridge
- Menurut Hamann, Vieira Adalah Manusia Super
- Bogdan Siap Maksimalkan Semua Peluang Untuk Geser Mignolet
- Hamann Sebut Mignolet Kiper Yang Luar Biasa
- Lallana: Jurgen Klopp Berkarisma dan Beraura
- Diego Lopez Dipastikan Tak Jadi Kiper Liverpool
- Mignolet Meragukan, Saatnya Klopp Beri Bogdan Kepercayaan
- Xabi Alonso Tak Yakin Pensiun di Bayern
- Klopp: Gerrard Buat Liverpool Semangat
- Klopp Tak Pikirkan Trofi dan Gelar Juara
- Bos Soton Pede Bisa Imbangi Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Incar Gelandang Muda Rubin Kazan?
Liga Inggris 3 Desember 2015, 22:12
-
7 Alasan Mengapa Harus Takut Dengan Liverpool Saat Ini
Editorial 3 Desember 2015, 15:15
-
Penyihir itu Bernama Jurgen Klopp
Liga Inggris 3 Desember 2015, 14:01
-
Redknapp: Cuma Aguero Lebih Hebat dari Sturridge
Liga Inggris 3 Desember 2015, 14:00
-
Redknapp: Liverpool Pantang Lepas Sturridge
Liga Inggris 3 Desember 2015, 13:56
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR