Gelar Sarung Tangan Emas yang diberikan untuk Kiper Terbaik Liga Premier tiap musimnya itu memang pantas diberikan kepada kiper berusia 24 tahun itu untuk musim ini.
Berdasarkan statistik, ia menjadi kiper yang paling banyak meraih clean sheets musim ini. Total sepanjang musim ini ia sudah mencapai 17 clean sheets. Unggul 2 kali lebih banyak dari kiper , Peter Cech di urutan kedua. Urutan ketiga ditempati Pepe Reina dengan 15 clean sheets disusul Edwin Van Der Sar dengan 14 kali tidak kebobolan.
Penampilan mengesankan dengan penyelamatan gemilangnya itu bukan saja membuat Hart meraih gelar ini saja. Bagi klubnya, ia turut berjasa dalam membawa City untuk meraih peluang finish di peringkat ketiga musim ini. Peringkat yang dapat membawa mereka lolos otomatis ke Liga Champions Eropa. [initial]
[polling]283[/polling] (blp/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Akui Belum Maksimal, Matheus Cunha Janji Bakal Bekerja Lebih Keras di MU
Liga Inggris 15 Oktober 2025, 11:54 -
5 Gol dari 4 Laga, Retegui Kirim Pesan Tegas: Jangan Remehkan Liga Arab Saudi!
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 11:37 -
Rupiah Perkasa Rabu 15 Oktober Pagi Ini, Ternyata Ini Dua Faktor Pendorong Utamanya
News 15 Oktober 2025, 11:20 -
Tanpa Cari Kambing Hitam, Locatelli Akui Dosa Terbesarnya di Timnas Italia
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 10:52 -
Donnarumma Blak-blakan Cara Gattuso Ubah Italia dari Tim 'Berantakan' jadi Solid
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 10:38 -
Lionel Messi, Sutradara Kemenangan Besar Argentina atas Puerto Rico
Amerika Latin 15 Oktober 2025, 10:37 -
Hasil Amerika Serikat vs Australia: Comeback Sempurna, Haji Wright Jadi Bintang!
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 10:20 -
Roy Keane Sentil Marcus Rashford: Dia Juga Bagian dari Masalah di MU!
Liga Inggris 15 Oktober 2025, 10:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Mantan Anak Buah Arsene Wenger yang Kini Menjadi Pelatih
Editorial 15 Oktober 2025, 00:03 -
Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pergi Januari Nanti
Editorial 14 Oktober 2025, 17:33 -
5 Bek Tengah Tangguh yang Bisa Didapat Gratis pada 2026
Editorial 13 Oktober 2025, 17:23 -
6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Piala Dunia 2026
Editorial 13 Oktober 2025, 16:42
KOMENTAR