Bola.net - - Kapten Liverpool Jordan Henderson pasang badan demi melindungi Dejan Lovren yang banyak menerima hujatan akibat perbuatan cerobohnya di pertandingan lawan lalu.
Liverpool gagal menang di derby Merseyside lawan Everton akhir pekan kemarin. Padahal pertandingan tersebut digelar di markas mereka sendiri, Anfield.
Liverpool gagal menang karena kecerobohan yang dilakukan oleh Lovren. Bek asal Kroasia tersebut terlihat melakukan kontak fisik di dalam kotak penalti dengan striker Everton, Dominic Calvert-Lewin.
Alhasil wasit memberikan penalti pada Everton. Eksekusi dari titik 21 pas itu dieksekusi dengan mulus oleh Wayne Rooney, dan pertandingan berakhir imbang 1-1.
Dejan Lovren
Lovren pun langsung mendapat banyak cacian dari berbagai pihak. Ia disebut jadi pihak paling bersalah di laga tersebut dan bahkan dianggap sudah tak pantas lagi gabung Liverpool. Namun Henderson melontarkan pembelaan untuk bek yang digaji 100 ribu pounds per pekan tersebut.
"Sebagai tim kami mengambil tanggung jawab kolektif untuk tidak menyelesaikan pekerjaan, bukan satu individu atau momen tunggal," tulisnya dalam This is Anfield.
"Kami berada di luar sana bersama-sama dan kami memiliki kekuatan untuk mempengaruhi hasilnya dan pada akhirnya hasilnya adalah hasilnya," tegas Henderson.
Tengah pekan ini, Liverpool akan mendapat kesempatan untuk bisa bangkit dan meraih tiga poin. Mereka akan menjamu West Brom di Anfield.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Desak Barcelona Untuk Segera Boyong Coutinho
Liga Spanyol 13 Desember 2017, 23:17
-
Klopp Sebut Duel Lawan Porto Akan Berlangsung Sulit
Liga Champions 13 Desember 2017, 22:40
-
Henderson Serukan Liverpool Agar Segera Bangkit
Liga Inggris 13 Desember 2017, 21:50
-
Henderson Pasang Badan Untuk Lovren
Liga Inggris 13 Desember 2017, 21:24
-
West Brom Diklaim Tak Akan Bisa Raih Kemenangan Lawan Liverpool
Liga Inggris 13 Desember 2017, 20:48
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR