
Bola.net - - Eks defender The Reds Mark Lawrenson mendukung Liverpool untuk bisa mengalahkan West Brom pada tengah pekan ini di Anfield.
Liverpool baru saja menemui sedikit hambatan saat bertanding di matchday 16 kemarin. Bermain melawan Everton, The Reds dipaksa bermain imbang 1-1.
Namun Liverpool kini langsung punya peluang untuk bisa menebus kesalahannya di pertandingan tersebut. Sebab mereka kini akan menjamu West Brom di Anfield.
Lawrence melihat Liverpool akan bisa mengalahkan The Baggies. Sebab meski sudah berganti manajer, West Brom belum bisa menunjukan peningkatan performa.
Pemain West Brom coba hentikan Granit Xhaka.
"Tak usah dikatakan bahwa kalah dari Swansea adalah hasil buruk bagi siapa pun saat ini, dan itu adalah kemunduran bagi bos West Brom yang baru Alan Pardew dalam pertandingan keduanya menangani tim tersebut," ujar Lawrenson kepada BBC Sport.
"Ia harus segera mendapatkan kemenangan pertamanya, tapi saya tidak melihat Baggies akan mendapatkannya di Anfield, terutama karena saya membayangkan bahwa para pemain Klopp yang beristirahat pada hari Minggu akan menjadi starter di pertandingan ini," cetusnya.
Dalam dua pertandingan terakhirnya, The Baggies bermain melawan Crystal Palace dan Swansea City. Duel melawan Palace berakhir imbang 0-0 sementara lawan Swansea berakhir dengan kekalahan bagi West Brom dengan skor 1-0.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Desak Barcelona Untuk Segera Boyong Coutinho
Liga Spanyol 13 Desember 2017, 23:17
-
Klopp Sebut Duel Lawan Porto Akan Berlangsung Sulit
Liga Champions 13 Desember 2017, 22:40
-
Henderson Serukan Liverpool Agar Segera Bangkit
Liga Inggris 13 Desember 2017, 21:50
-
Henderson Pasang Badan Untuk Lovren
Liga Inggris 13 Desember 2017, 21:24
-
West Brom Diklaim Tak Akan Bisa Raih Kemenangan Lawan Liverpool
Liga Inggris 13 Desember 2017, 20:48
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR